- Senin, 3 Maret 2025 20:54 WIB
ANTARA - Menyusul pertengkaran yang terjadi baru-baru ini antara Presiden AS Donald Trump dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky di Gedung Putih, para pemimpin Barat berkumpul untuk menghadiri pertemuan puncak pertahanan yang bertujuan untuk memajukan rencana perdamaian bagi Ukraina, Minggu (2/3). Dalam pertemuan tersebut diluncurkan rencana empat langkah untuk menjamin perdamaian di Ukraina. (XINHUA/I Gusti Agung Ayu N/Chairul Fajri/Rijalul Vikry)
Komentar
Berita Terkait
Video Terkait
Trump akan kenakan tarif 25 persen pada mobil UE dan produk lainnya
- 27 Februari 2025
Pernyataan Trump tentang Greenland picu keresahan di Eropa
- 14 Januari 2025
Inflasi Austria tetap di bawah target 2 persen Bank Sentral Eropa
- 20 Desember 2024
Lepas ekspor ke Belanda, Mendag siap fasilitasi UMKM mendunia
- 20 Desember 2024
Pemilihan anggota parlemen awal diadakan di Bulgaria
- 29 Oktober 2024
Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.